Sabtu, 01 Desember 2012

pkn (pendidikan kewarganegaraan) semester 1


Pkn (pendidikan Kewarganegaraan)
Budaya Politik Indonesia
A.    Budaya poilitik
1.      Pengertian politik
Istilah politik berasal dari bahasa yunani yaitu kata polis yang berarti negara atu kota. Poloitik diartikan sebagai ilmu atau seni/kemahiran untuk mencukupi dan menyelenggarakan keperluan maupun kepentingan bangsa dan negara. Dalam bahasa Inggris, politics diartikan sebagai suatu rangkaian asas/prinsip keadan, cara dan alat yang digunakan untuk mencapai cita-cita atau tujuan tertentu. Tujuan atau cita-cita bernegara merupakan kegiatan poilitik.
Berikut pendapat para ahli tentang  pengertian politik.
a.       Joyce Mitchel
b.      Roger F. Soltau
c.       Max Weber
d.      Prof.Miriam Budiarjo
e.       Aristoteles
2.      Sistem Politik
Sistem politik terdiri atas gabungan dua kata, yaitu sistem dan politik. Sistem dapat diartikan sebagai suata kesatuan yang terbentuk dari beberapa elemen/unsur.
Sisitem politik banyak diperkenalkan oleh para ahli politik. Masing-masing politik mempunyai banyak klasifikasi sistem politik, anatara lain sebagai berikut.
a.       Sistem politik tradisional
b.      Sistem politik antara tradisional dan modern
c.       Sistem politik modern

3.      Budaya politik
Budaya oleh sekelompok masyarakat, bangsa, atau negara yang diyakini sebagai pedoman dalam melaksanakan aktivitas-aktivitas politik kenegaraan.
Berikut ini beberapa para ahli budaya politik.
a.       Austin Ranney
b.      Samuel Beer
c.       Almond dan Verba
d.      Rusadi Sumintapura
4.      Ciri-ciri budaya politik
Perpaduan hal-hal atau bagian-bagian yang membentuk suatu kebetulan, atau keseluruhan yang kompleks dan utuh. Dari hal tersebut dapat diambil kesimpulan tentang ciri-ciri budaya politik, antara lain sebagai berikut.
a.       Sebagai suatu sistem yang dinamis.
b.      Terdapat tingkah laku sosial yang dialokasikan
c.       secara otoritatif.
d.      Terdapat legitimasi pemerintah.
e.       Accounttability of system (pertanggung jawaban)
5.      Partai politik
Politik dan budaya politik terkait dengan partai politik. Pembahasan politik dan budaya politik tidak akan terlepas dari partai politik.
a.       Pengertian partai politik
b.      Funsi partai politik
c.       Tujuan partai politik
d.      Klasifikasi partai politik

Tidak ada komentar:

Posting Komentar